Jumat, 02 November 2012

2. Iklim dan Bentang Alam

       Kondisi musim di kawasan asia tenggara dipengaruhi oleh pergerakan angin monsun yang berganti arah setiap bulan. Hal ini menyebabkan terjadinya Musim Kemarau dan Musim Hujan.
       Kawasan Asia Tenggara juga merupakan jalur pertemuan Pegunungan Muda, yaitu Sirkum Pasifik dan Sirkum Mediterania, ini menyebabkan kawasan Asia Tenggara memiliki banyak Gunung api.
Kondisi ini membuat serring terjadi bencana Gunung Meletus.
       Jalur Pegunungan Sirkum Pasifik membentang dari Perairan Pasifikdi sebelah utarayang membentuk rangkaian pegunungan di Kepulauan Filipina dan menuju ke Indonesia melalui Pulau Kalimantan bagian Timur dan berakhir di Perairan Banda.
       Sementara itu jalur Pegunungan Sirkum Mediterania membentang dari Eropa Selatan yang membentuk jalur Pegunungan Arakan Yoma di Myanmar, Kepulauan Andaman, bagian, jalur Bukit Barisan di kawasan Barat Pulau Sumatra, bagian Selatan Pulau Jawa, Nusa Tenggara, dan berakhir di Perairan Banda.
       Dataran Tinggi yang terletak di Kawasan Asia Tenggara banyak terdapat di Thailand, Wilayah Dataran Rendah terdapat pula di bagian Selatan Thailand, bagian Timur Semenanjung Malaka, sebagian besar wilayah Singapura dan Brunei Darussalam, Sumatra Timur, Kalimantan Barat dan Selatan, serta di kawasan daerah aliran sungai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar